What's Hot

Travel

Love

unyu

Health

Friday, June 5, 2015

Ciri - Ciri Kekasih Kamu Adalah Seorang Cewek yang Mandiri

Warna Unyu ~ Dalam sebuah hubungan, kamu pasti melakukan banyak haal untuk pasangan kamu. Naman, apakah kekasih amu selalu protes tiap kali kamu melakukan sesuatu untuknya? Apakah dia tipe yang tidak suka jika kamu lebih dominan dalam hubungan?

Hal ini dapat mencirikan jadi kekasih kamu merupakan seorang yang mandiri. berikut ini ciri-ciri wanita independen yang mungkin terdapat pada kekasih Anda.

Dia Tidak Selalu Bergantung Kepada Kamu
Cewek mandiri adalah cewek yang tahu apa yang dia inginkan. Dia tidak pernah bergantung pada siapa pun dalam menyelesaikan pekerjaannya. Kecuali, jika ia benar benar menemui kesulitan dan menyelesaikannya.

Tidak suka diremehkan
Dia adalah orang yang tangguh yang tidak suka diremehkan. Cewek tipe ini bisa diandalkan untuk dalam masalah kalian untuk kedepannya.

Tidak suka didominasi Cowok
Cewek mandiri tidak suka jika cowok terlalu mendominasi. Mungkin ini terdengar menakutkan, tapi sebenarnya dia hanya ingin berpartisipasi aktif dalam hubungan. Akan tetapi, kamu juga jangan pasif dalam hubungan. Berilah dia masukan agar kamu lebih terlihat memimpin bukan mendominasi

Bertekad kuat
Ketika ia memiliki tujuan, ia akan mengerahkan segala kekuatan untuk mencapainya. Jika kekasih kamu adalah hal orang seperti ini, maka supportlah dia dari belakang, bantulah dia untuk mencapai tujuannya.

Menyukai kebebasan
Cewek mandiri tidak takut berkomitmen. Ia hanya menginginkan seseorang yang memberinya ruang untuk tetap melakukan apa yang ia sukai.
Comments
0 Comments

Post a Comment

Kuy, Komentar dengan Bijak!

 
Copyright © 2014-2017 Warnaunyu.com - Tempat Baca Anak Muda / Sitemap / Disclimer / Kebijakan Privasi / Kirim Artikel / Kontributor / Pasang Iklan
Powered by Blogger